Mengizinkan Pelanggan Mengakses WP Admin Dan Mengaktifkan Admin Bar (WooCommerce)

TokoDaring.Com – Mengizinkan Pelanggan Mengakses WP Admin Dan Mengaktifkan Admin Bar (WooCommerce). Berikut adalah cara untuk memberikan pelanggan toko daring anda untuk mengakses Dashboard Admin dan mengaktifkan bilah barnya.

Ads by Google. Thank you for your time!

Artikel Terkait :

Menampilkan Satuan Berat Produk WooCommerce Di Halaman Arsip Produk

Mengizinkan Pelanggan Mengakses WP Admin Dan Mengaktifkan Bilah Admin Bar (WooCommerce)

Meskipun secara default, WooCommerce memblokir pengguna non-admin untuk memasuki halaman WP Admin, atau bahkan melihat bilah Admin WP. Area ini biasanya tidak relevan dengan pelanggan dan karena itu disembunyikan.

Note: Sebaliknya jika anda tidak ingin mengijinkan atau user untuk mengakses dashboard WordPress, artikel berikut, Mencegah User Mengakses Dashboard Admin WordPress atau Admin Bar, akan membantu anda melakukannya.

Bilah Admin WP (Admin Bar)

Tetapi ada kalanya atau sesuai bisnis yang anda jalankan dimana anda ingin mengijinkan user mengakses halaman WP Admin, tentu saja dengan pembatasan. Misalnya jika anda menjalankan program afiliasi dan ingin anggota afiliator anda untuk melakukan setting profil atau melihat grafik penghasilannya masing-masing.

mengizinkan pelanggan mengakses wp admin

Snippet Code Untuk Memberikan Akses Pelanggan Ke WP Admin Dan Mengaktifkan Bilah Admin Bar

Untuk menonaktifkan pembatasan ini, dan mengaktifkan kembali bilah admin untuk semua pengguna, gunakan kode berikut. Ini akan membuat fungsi dan mengait hook woocommerce_prevent_admin_access dan woocommerce_disable_admin_bar untuk .

Ads by Google. Thank you for your time!

Tambahkan kode berikut ke file functions.php tema anak (Child Theme) atau melalui plugin yang memungkinkan penambahan fungsi kustomisasi, seperti plugin snippet code. Hindari menambahkan kode khusus langsung ke dalam file functions.php tema induk karena semua kode kustom yang anda tambahkan akan dihapus saat Anda memperbarui tema.

/*
 * Memberikan Akses Pelanggan Ke WP Admin 
 * dan mengaktifkan bilah Bar
 *
 */

add_filter( 'woocommerce_disable_admin_bar', '__return_false' );
add_filter( 'woocommerce_prevent_admin_access', '__return_false' );

Artikel terkait :

Scroll to Top